Buku Saku Pengenalan dan Pengendalian Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT) Pada Perbenihan dan Pertanaman Kopi

dc.contributor.authorAstuti, Yuni
dc.contributor.authorBalqis, Annisa
dc.contributor.authorWibawanti, Ratri
dc.date.accessioned2023-04-07T04:48:23Z
dc.date.available2023-04-07T04:48:23Z
dc.date.issued2022-07
dc.description.abstractSalah satu kendala yang dihadapi pekebun dalam budi daya tanaman kopi adalah keterbatasan ketersediaan benih unggul bermutu, kondisi tanaman sudah tua/rusak, peningkatan suhu global, dan serangan Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT) sehingga produksi dan mutu kopi belum optimal. Beberapa jenis OPT utama pada tanaman kopi sudah ada sejak di perbenihan hingga terbawa saat panen. Untuk mengantisipasi adanya OPT tersebut, diperlukan pengetahuan dan teknologi pencegahan dan pengendalian yang tepat guna, tepat sasaran dan mudah diaplikasi oleh petani. Keberhasilan pengendalian OPT sangat ditentukan oleh pengetahuan dan penanganan yang tepat tentang penyebab kerusakan tersebut dan faktor-faktor yang mempengaruhinya.
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/19954
dc.language.isoid
dc.publisherDirektorat Perlindungan Perkebunan, Direktorat Jenderal Perkebunan, Kementerian Pertanian
dc.titleBuku Saku Pengenalan dan Pengendalian Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT) Pada Perbenihan dan Pertanaman Kopi
dc.title.alternativeBuku Saku Pengenalan dan Pengendalian Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT) Pada Perbenihan dan Pertanaman Kopi
dc.typeBook
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Buku Saku OPT Perbenihan & Pertanaman Kopi 2022 (fix).pdf
Size:
2.62 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: