Prospek Pengembangan Agribisnis Ayam Buras Sebagai Usaha Ekonomi di Pedesaan

No Thumbnail Available
Date
2016-08-30
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian
Abstract
Description
EnglishThe population of native chicken in Indonesia is around 200 millions, but its remarkable potential is not yet exploitate properly. The reviews study is based on related report and reference of native chicken conducted in Indonesia. The focus of the study is to determine whether the intensive native chicken farming could be able to develop as a source of employment and income generating activities. The question is based on the inferior economic performance of native chicken compared to layer or broiler. The study results indicate that intensive native chicken farming can be considered as promising economic activity, therefore the active role of government is needed to enhance the said industry for improving employment and income in rural area. IndonesianIndonesia mempunyai kurang lebih 200 juta ayam buras. Potensi yang sangat besar ini ternyata belum diusahakan secara intensif.Tulisan ini merupakan tinjauan tentang ayam beras di Indonesia berdasarkan hasil-hasil penelitian yang sudah dilakukan tinjauan khususnya diarahkan apakah usaha ayam beras secara intensif memungkinkan untuk dikembangkan sebagai sumber lapangan kerja dan pendapatan? Pertanyaan ini muncul karena sifat-sifat ekonomi ayam buras relatif lebih rendah dibandingkan ayam ras,tetapi nilai ekonomi produksi ayam buras relatif jauh lebih tinggi terutama karena bebas residu kimia dan antibiotika. Hasil studi menunjukan bahwa ayam buras dapat diusahakan sebagai usaha ekonomi,sehingga peran aktif pemerintah sangat diperlukan dalam mendorong keberhasilan industri ayam buras dalam meningkatkan lapangan pekerjaan dan pendapatan masyarakat pedesaan
Keywords
Citation