Produktivitas Sapi Bali Di Lokasi Pendampingan Kabupaten Timor Tengah Selatan

dc.contributor.authorRubianti, Ati
dc.contributor.authorPohan, Amirudin
dc.contributor.otherBalai Pengkajian Teknologi Pertanian Malukuen_US
dc.date.accessioned2020-06-04T06:08:53Z
dc.date.available2020-06-04T06:08:53Z
dc.date.issued2017
dc.description.abstractPendampingan teknologi dilaksanakan pada kelompoktani Asbuit di Desa Oebelo Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS) Tahun 2010 - 2014.Tujuan penelitian untuk mengetahui inovasi teknologi dan produktivitas sapi bali. Tahun pertama survey pendasaran untuk mengetahui teknologi yang ada dan di butuhkan oleh peternak, diikuti pendampingan teknologi. berbasis kelompoktani dalam bentuk partisipatif. Anggota poktan 30-40 orang , ternak 22 ekor, betina dan jantan 20:2 ekor, teknologi yang dibutuhkan petani: 1.Teknologi perbaikan manajemen pemeliharaan sapi betina melalui kandang kelompok, 2.Teknologi penggemukan ternak menggunakan pakan konsentrat limbah pertanian, 3.Teknologi pengolahan pakan, 4.Introduksi hijauan makanan ternak (HMT) dalam kebun kelompok, 5.Teknologi pembuatan kompos dan, 6. Teknologi perawatan kesehatan ternak. Parameter yang diamati:Skor kondisi tubuh induk dan anak, berat lahir, mortalitas anak, jarak beranak(CI),sex ratio anak dan populasi ternak selama pendampingan, parameter ekonomi meliputi analisis persepsi dan dampak, dengan analisis deskriptif dan rata-rata. Hasil dengan teknologi yang dibutuhkan pada lokasi pendampingan memberikan dampak produktivitas ternak sapi bali pada kandang kelompok persentase kebuntingan dari 50-97%, jarak beranak dari 15-13 bulan, jumlah induk yang melahirkan 3 kali 10%, 2 kali 41% dan 1 kali 30% serta pada anak kelahiran pertama 6%, jumlah anak yang dilahirkan dari 36-113 ekor, skor kondisi tubuh induk dan anak 3,5-4, serta perbandingan anak jantan betina (58% ; 42%), mortalitas anak dari 5% menjadi 2% sehingga dampak dari peningkatan populasi ternak dari 22 ekor sapi menjadi 193 ekor sapi pada tahun 2014.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/9451
dc.language.isoiden_US
dc.publisherBalai Besar Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanianen_US
dc.subjectSapi Balien_US
dc.subjectProduktivitasen_US
dc.titleProduktivitas Sapi Bali Di Lokasi Pendampingan Kabupaten Timor Tengah Selatanen_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Pros Maluku 17 hal 746.pdf
Size:
637.64 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: