Buku Panduan Penggunaan Mini Combine Harvester

dc.contributor.authorTim Perekayasa
dc.date.accessioned2023-08-06T02:16:21Z
dc.date.available2023-08-06T02:16:21Z
dc.date.issued2016
dc.description.abstractBuku panduan ini menjelaskan cara pengoperasian yang benar mesin pemanen padi mini combine harvester (MICO) hasil rekayasa pengembangan Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Kementerian Pertanian tahun 2014. Buku panduan ini menjelaskan persyaratan-persyaratan pengoperasian dan pemeliharaan mesin, syarat kondisi lahan, syarat kondisi tanaman untuk siap panen, cara pemanenan agar pada saat pelaksanaan kerja mesin di lapangan sesuai dengan yang diharapkan. Sebelum mengoperasikan, bacalah buku panduan dengan cermat. Dengan mengacu pada buku panduan ini diharapkan semua pengguna tidak mengalami kesulitan dan tujuan yang diharapkan dengan adanya pemanen ini dapat tercapai serta bekerja dengan aman dan nyaman.
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/20863
dc.language.isoid
dc.publisherBalai Besar Pengembangan Mekanisasi Pertanian
dc.subjectN Machinery and buildings/Mesin dan Bangunan Pertanian::N20 Agricultural machinery and equipment/Mesin-mesin dan peralatan pertanian
dc.titleBuku Panduan Penggunaan Mini Combine Harvester
dc.typeBook
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Buku Panduan Penggunaan Mini Combine Harvester.pdf
Size:
896.04 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: