Peningkatan Produksi Dan Pendapatan Petani Melalui Program Pendampingan Sl-PTT Padi Sawah Di Provinsi Gorontalo

dc.contributor.advisor
dc.contributor.authorFadwiwati, Andi Yulyani
dc.contributor.authorMuh, asaad
dc.contributor.otherBalai Pengkajian Teknologi Pertanian Malukuen_US
dc.date.accessioned2020-05-22T01:56:57Z
dc.date.available2020-05-22T01:56:57Z
dc.date.issued2017
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan menganalisis peningkatan produksi dan pendapatan usahatani melalui program pendampingan SL-PTT padi sawah di Gorontalo. Penelitian dilakukan bulan Januari – Desember 2013 dengan metode survey, responden adalah petani yang mengikuti program pendampingan SL-PTT padi. Responden berjumlah 82 petani. Analisis data dan interpretasinya dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif serta tabulasi data. Untuk melihat keberhasilan sebelum dan sesudah dilaksanakannya program pendampingan dengan menggunakan uji t dua sampel berpasangan. Berdasarkan hasil analisis untuk masing-masing variable komponen teknologi setelah pendampingan program kementerian pertanian yaitu SL-PTT mengalami peningkatan/perubahan dalam menerapkan teknologi tersebut. Dampak program kementerian pertanian SLPTT padi terjadi peningkatan produksi dan pendapatan. Rata-rata produksi padi yang dihasilkan petani sesudah SL-PTT lebih tinggi 279,06 kg GKP atau 21,6 persen daripada rata-rata produksi padi yang dihasilkan petani sebelum SL-PTT. Fenomena ini dapat menggambarkan bahwa dengan pendampingan dan inovasi teknologi varietas, produksi padi dapat ditingkatkan kembali.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/9379
dc.language.isoiden_US
dc.publisherBalai Besar Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanianen_US
dc.subjectPadien_US
dc.subjectPadi sawahen_US
dc.subjectOryza sativaen_US
dc.subjectPendapatanen_US
dc.subjectProduksien_US
dc.titlePeningkatan Produksi Dan Pendapatan Petani Melalui Program Pendampingan Sl-PTT Padi Sawah Di Provinsi Gorontaloen_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Pros Maluku 17 hal 331.pdf
Size:
645.86 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: