Koleksi Plasma Nutfah Bawang Merah Tahan Bercak Ungu, Antraknose, dan Virus

dc.contributor.authorSuryadi ...[at al]
dc.contributor.otherBalai Besar Penelitian dan Pengembangan Bioteknologi dan Sumberdaya Genetik Pertanianen_US
dc.date.accessioned2021-04-14T03:41:34Z
dc.date.available2021-04-14T03:41:34Z
dc.date.issued2001
dc.description.abstractUntuk memperluas keragaman genetik bawang merah dilakukan eksplorasi plasma nutfah di Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur. Eksplorasi ini bertujuan untuk mendapatkan koleksi plasma nutfah bawang merah yang tahan terhadap penyakit bercak ungu, antraknose, dan virus. Dalam kegiatan ini telah berhasil diperoleh sebanyak 26 nomor plasma nutfah bawang merah dan telah dievaluasi ketahanannya terhadap penyakit bercak ungu, antraknose, dan virus. Terdapat 13 nomor yang tahan terhadap bercak ungu (Alternaria porii), 26 nomor tahan antraknose (Colletotrichum gloeosporioides), dan lima nomor tahan terhadap virus. Plasma nutfah bawang merah yang telah dievaluasi ini sangat berguna sebagai materi dalam program pemuliaan.en_US
dc.identifier.issn1410-4377
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/12506
dc.language.isoiden_US
dc.publisherSekretariat Komisi Nasional Plasma Nutfahen_US
dc.subjectAllium ascalonicum, koleksi, evalusi, bercak ungu, antraknose, virus.en_US
dc.titleKoleksi Plasma Nutfah Bawang Merah Tahan Bercak Ungu, Antraknose, dan Virusen_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
virus_2001.pdf
Size:
4.95 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: