Identifikasi Fenotipik Sapi Peranakan Angus di Kabupaten Sragen

dc.contributoren-US
dc.creatorAdinata, Y; Loka Penelitian Sapi Potong
dc.creator., Subiarta; Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Jawa Tengah
dc.creator., Aryogi; Loka Penelitian Sapi Potong
dc.date2018-01-11
dc.date.accessioned2018-06-04T07:57:29Z
dc.date.available2018-06-04T07:57:29Z
dc.descriptionSapi Peranakan Angus merupakan salah satu hasil pelaksanaan program IB yang mampu berkembang dan beradapatasi di daerah tropis khususnya di Kabupaten Sragen. Penelitian ini bertujuan mendapatkan data fenotipik sapi Peranakan Angus, sebagai data dasar guna menyusun konsep pelestarian, pengembangan dan pemanfaatannya. Penelitian menggunakan metode survei dengan pengamatan, pengukuran dan dokumentasi sapi, serta wawancara langsung dengan pihak terkait, yang dilakukan di lima kecamatan di kabupaten Sragen. Data yang diperoleh disajikan secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sapi Peranakan Angus memiliki Lingkar Dada (LG), Tinggi Gumba (TG) dan Panjang Badan (PB) lebih tinggi dibandingkan sapi lokal lainnya di Indonesia. Fenotipik sapi Peranakan Angus merupakan gabungan dari tetua yang diduga membentuk sapi Peranakan Angus yaitu Abeerden Angus, American Brahman dan Peranakan Ongole. Sapi Peranakan Angus mempunyai keunggulan pertumbuhan yang cepat, performa reproduksi yang baik, kemampuan memanfaatkan pakan berkualitas kurang baik dan toleran terhadap lingkungan tropis. Sapi Peranakan Angus dapat digunakan untuk program pemuliaan sebagai penghasil daging serta dapat diarahkan menjadi kandidat rumpun baru sapi potong Indonesia.en-US
dc.formatapplication/pdf
dc.identifierhttp://medpub.litbang.pertanian.go.id/index.php/semnas-tpv/article/view/1699
dc.identifier10.14334/Pros.Semnas.TPV-2017-p.53-61
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/5023
dc.languageeng
dc.publisherProsiding Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veterineren-US
dc.relationhttp://medpub.litbang.pertanian.go.id/index.php/semnas-tpv/article/view/1699/1446
dc.rightsCopyright (c) 2018 Prosiding Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veterineren-US
dc.sourceProsiding Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veteriner; Semnas TPV 2017; 53-61en-US
dc.subjectFenotipik; Sapi Peranakan Angus; Kandidat Rumpun; Kabupaten Sragenen-US
dc.titleIdentifikasi Fenotipik Sapi Peranakan Angus di Kabupaten Sragenen-US
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/article
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.typePeer-reviewed Articleen-US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Identifikasi Fenotipik Sapi Peranakan Angus di Kabupaten Sragen.pdf
Size:
248.02 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
0 B
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: