PENGARUH KOMPOSISI MEDIA TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.).

dc.creatorManullang, Windy
dc.creatorSilalahi, Firman RL
dc.date2020-01-09
dc.date.accessioned2023-03-29T04:25:07Z
dc.date.available2023-03-29T04:25:07Z
dc.descriptionPengaruh komposisi media tanam terhadap pertumbuhan bibit kakao (Theobroma cacao L.).  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komposisi media tanam dalam pembibitan tanaman kakao (Theobroma cacao L.).  Penelitian ini dilaksanakan di kampus Politeknik pembangunan Pertanian medan yang berlangusng dari bulan Juli sampai dengan Desember  2018.  Penelitian menggunakan Rancangan Acak lengkap non factorial dengan 5 kali ulangan.  Faktor pertama M0 = control ; M1 = Tanah Top Soil + Pupuk Kandang (1:1); M2= Tanah Top Soil + Pupuk Kandang (1:2); M3= Tanah Top Soil +  Abu Sekam + Pupuk kandang (1:1:1); M4= Tanah Top Soil + Abu Sekam + Pupuk Kandang (1:1:2).  Parameter pengamatan yaitu tinggi tanaman (cm), Jumlah daun (helai), luas daun (cm2), dan diameter daun (cm).  hasil analisis ragam menunjukkan bahwa rasio komposisi media tanam berpengaruh signifikan terhadap semua variable yang diamati. Kata Kunci: Kakao (Theobroma cacao L), Komposisi Mediaen-US
dc.formatapplication/pdf
dc.identifierhttps://ejournal.polbangtanmedan.ac.id/index.php/agrica/article/view/9
dc.identifier10.55127/ae.v13i2.9
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/19799
dc.languageeng
dc.publisherPoliteknik Pembangunan Pertanian Medanen-US
dc.relationhttps://ejournal.polbangtanmedan.ac.id/index.php/agrica/article/view/9/8
dc.rightsCopyright (c) 2019 Agrica Ekstensiaen-US
dc.sourceAgrica Ekstensia; Vol 13 No 2 (2019): Edisi Desember; 28-34en-US
dc.source2715-9493
dc.source1978-5054
dc.source10.55127/ae.v13i2
dc.subjectKakao (Theobroma cacao L), Komposisi Mediaen-US
dc.titlePENGARUH KOMPOSISI MEDIA TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.).en-US
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/article
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.typePeer-reviewed Articleen-US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
9-Article Text-105-2-10-20200213.pdf
Size:
366.63 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description: