ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI CABAI MERAH DI KABUPATEN PIDIE JAYA

dc.creatorSyamsuddin, Adhiana
dc.date2021-06-18
dc.date.accessioned2023-03-29T04:26:15Z
dc.date.available2023-03-29T04:26:15Z
dc.descriptionCabai merah merupakan salah satu komoditi hortikultura yang banyak dibutuhkan oleh masyarakat dengan tingkat konsumsi yang cenderung meningkat setiap tahunnya. Oleh sebab itu perlu dilakukan berbagai upaya untuk meningkatkan produksi cabai merah. Kajian ini bertujuan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi produksi cabe merah di Kabupaten Pidie Jaya. Kajian ini dilakukan Kecamatan Bandar Dua, dan Mereudu di Kabupaten Pidie. Penentuan lokasi dilakukan secara sengaja yang didasarkan pada pertimbangan bahwa kedua kecamatan tersebut merupakan daerah penghasil cabai merah yang paling banyak di Kabupaten Pidie Jaya. Metode pengambilan sampel dilakukan secara sensus, dengan mengambil semua populasi yang ada yaitu sebanyak 57 petani cabai merah. Kajian ini menggunakan metode analisis data yaitu model fungsi Cobb-Douglas yang menggunakan persamaan linear berganda dengan metode pendugaan Ordinary Least Sequare (OLS). Hasil analisis menunjukkan bahwa faktor-faktor produksi yang mempengaruhi produksi cabai merah di Kabupaten Pidie Jaya adalah luas lahan, benih, tenaga kerja, dan pupuk anorganik, sedangkan faktor produksi pupuk organik dan pestisida tidak berpengauh terhadap produksi cabai merah. Untuk meningkatkan produksi cabai merah di Pidie Jaya perlu ditingkatkan penggunaan luas lahan, jumlah benih unggul, jumlah tenaga kerja dan pupuk anorganik, serta alokasi penggunaan faktor-faktor produksi tersebut dilakukan secara optimal. Selain itu juga diharapkan kepada petani agar menggunakan pupuk organik sesuai dengan anjuran penyuluh yaitu pupuk yang sudah matang dan sudah mengalami dekomposisi sempurna sehingga akan mempengaruhi produksi cabai serta menggunakan pestisida yang tepat dan optimum sesuai takaran.en-US
dc.formatapplication/pdf
dc.identifierhttps://ejournal.polbangtanmedan.ac.id/index.php/agrica/article/view/78
dc.identifier10.55127/ae.v15i1.78
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/19839
dc.languageeng
dc.publisherPoliteknik Pembangunan Pertanian Medanen-US
dc.relationhttps://ejournal.polbangtanmedan.ac.id/index.php/agrica/article/view/78/48
dc.rightsCopyright (c) 2021 Agrica Ekstensiaen-US
dc.sourceAgrica Ekstensia; Vol 15 No 1 (2021): Edisi Juni; 82 - 92en-US
dc.source2715-9493
dc.source1978-5054
dc.source10.55127/ae.v15i1
dc.subjectCabai Merah, Faktor produksi, Pidie Jayaen-US
dc.titleANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI CABAI MERAH DI KABUPATEN PIDIE JAYAen-US
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/article
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.typePeer-reviewed Articleen-US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
78-Article Text-755-1-10-20210831.pdf
Size:
668.94 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description: