Inovasi Teknologi Budidaya Ubi Kayu Lahan Kering di Maluku

dc.contributor.authorAlfons, Janes Berthy
dc.contributor.otherBalai Pengkajian Teknologi Pertanian Malukuen_US
dc.date.accessioned2020-09-08T02:04:20Z
dc.date.available2020-09-08T02:04:20Z
dc.date.issued2005
dc.description.abstractPengkajian dilakanakan di Kebun Percobaan Makariki (Maluku Tengah), Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Maluku, sejak bulan Juli 2004 sampai Maret 2005, bertujuan memperoleh paket teknologi budidaya ubi kayu yang layak direkomendasikan sebagai inovatif dalam upaya pengembangan tanaman ubi kayu dilahan kering wilayah kepulauan Maluku. Percobaan menggunakan Rancangan Acak Kelompok dengan tiga perlakuan dan diulang lima kali. Perlakuan terdiri atas; paket teknologi budidaya petani, paket teknologi budidaya alternative, dan paket teknologi budidaya introduksi. Pengkajian melibatkan petani sebagai ulangan sehingga jumlah petani yang terlibat sebanyak 15 orang. Setiap perlakuan paket teknologi ditempatkan pada petak berukuran 50 m x 25 m. Hasil pengkajian menunjukkan bahwa paket terknologi alternative layak direkomendasikan sebagai teknologi inovatif dalam pengembangan ubi kayu di lahan kering wilayah Kepulauan Maluku, karena mampu meningkatkan produktivitas ubi kayu (24,313 t/ha) dan memebrikan keuntungan bersih tertinggi sebesar Rp. 9.110.373,02,- dengan nilai MBCR >1 (1,58). Apabila di lokasi pengembangan ubi kayu tidak tersedia sarana produksi, paket teknologi petani layak direkomendasikan karena lebih efisien dalam penggunaan biaya produksi (B/C = 5,89) dan memberikan keuntungan bersih cukup tinggi sebesar Rp. 8.092.982,94,/haen_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/10131
dc.language.isoiden_US
dc.publisherPusat Analisis Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanianen_US
dc.subjectUbi kayuen_US
dc.subjectManihot utilissima Len_US
dc.subjectLahan keringen_US
dc.titleInovasi Teknologi Budidaya Ubi Kayu Lahan Kering di Malukuen_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Pros Maluku Thn 2005 Hal.. 340.pdf
Size:
10.95 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: