Pemanfaatan Sumber Pakan Lokal dalam Mendukung Pengembangan Kawasan Usaha Ternak Sapi Potong di Kabupaten Sukabumi

dc.contributor.authorGustiani, Erni
dc.contributor.authorFahmi, Taemi
dc.contributor.authorRismayanti, Yayan
dc.contributor.otherBalai Besar Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanianen_US
dc.date.accessioned2020-04-14T04:46:25Z
dc.date.available2020-04-14T04:46:25Z
dc.date.issued2020
dc.description.abstractKabupaten Sukabumi khususnya wilayah Sukabumi bagian selatan merupakan salah satu wilayah pengembangan peternakan sapi potong, hal ini disebabkan karena pengembangan ternak sapi potong di wilayah tersebut didukung oleh ketersediaan lahan pengangonan, sumber hijauan dan bahan pakan lainnya sebagai sumber pakan. Kajian pendampingan dilaksanakan pada bulan Juli – Oktober 2017, di kelompoktani At-Tawakal, Desa Neglasari, Kecamatan Purabaya, Kabupaten Sukabumi. Perlakuan dilakukan terhadap sapi potong jantan penggemukkan dan induk sapi potong yang memiliki Skor Kondisi Tubuh < 2,5 selama 90 hari, yaitu dengan pemberian pakan tambahan (konsentrat) dengan memanfaatkan sumber pakan lokal yang tersedia di wilayah setempat yang terdiri dari dedak halus 70%, tepung gamal 15%, tepung gaplek 13%, kulit singkong 2%, dan mineral mix 1% dari total bahan penyusun pakan tambahan lokal. Pakan tambahan diberikan setiap hari dalam bentuk kering sebanyak 3% bobot badan/ekor/hari berdasarkan kebutuhan bahan kering (BK). Hasil pengamatan menunjukkan bahwa sapi jantan penggemukan yang diberi pakan tambahan lokal memberikan respon terhadap pertambahan bobot badan harian (PBBH) sebesar 0,93 kg/ekor/hari dan indukan sebesar 0,84 kg/ekor/hari. Kondisi tersebut lebih baik dibandingkan dengan ternak pejantan dan indukan yang diberikan pakan eksisting dimana PBBH yang dicapai sebesar 0,50 kg/ekor/hari dan 0,44 kg/ekor/hari.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/9202
dc.language.isoiden_US
dc.publisherBalai Besar Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanianen_US
dc.subjectSapi potongen_US
dc.subjectPakan lokalen_US
dc.subjectKawasan peternakanen_US
dc.titlePemanfaatan Sumber Pakan Lokal dalam Mendukung Pengembangan Kawasan Usaha Ternak Sapi Potong di Kabupaten Sukabumien_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
PROSIDING JATENG-276-280.pdf
Size:
297.84 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Article
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: