Kampung Ramah Lingkungan Mendukung Ketahanan Pangan

dc.creatorKustanti, Eni
dc.creatorHutabarat, Johannes
dc.date2024-12-31
dc.date.accessioned2025-03-05T06:57:01Z
dc.date.available2025-03-05T06:57:01Z
dc.descriptionKonsep menjaga kampung menjadi ramah lingkungan dengan memperhatikan kelestarian alam serta mampu mendukung ketananan pangan adalah salah satu kegiatan Kelompok Wanita Tani (KWT) Kebun Soka Berseri. Tidak hanya KWT, akan tetapi kelompok pembudidaya ikan (Pokdakan) juga memiliki peran penting dalam pembentukan kampung ramah lingkungan. Kampung ramah lingkungan memiliki beberapa kegiatan yang terdiri dari budi daya pertanian, peternakan dan perikanan. Budi daya pertanian dilakukan dengan menanam aneka sayuran (cabai, terong), aneka tanaman obat keluarga, tanaman lain seperti markisa dan cincau untuk bahan membuat minuman.en-US
dc.formatapplication/pdf
dc.identifierhttps://epublikasi.pertanian.go.id/berkala/btip/article/view/3911
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/24625
dc.languageeng
dc.publisherPusat Perpustakaan dan Literasi Pertanianen-US
dc.relationhttps://epublikasi.pertanian.go.id/berkala/btip/article/view/3911/3880
dc.rightsCopyright (c) 2024 Buletin Teknologi & Inovasi Pertanianen-US
dc.rightshttps://creativecommons.org/licencesen-US
dc.sourceBuletin Teknologi & Inovasi Pertanian; Vol. 3 No. 3 (2024): Desember 2024; 5-10en-US
dc.source2988-2095
dc.subjectKelompok wanita tanien-US
dc.subjectkelompok tanien-US
dc.subjectramah lingkunganen-US
dc.subjectpupuk organik cairen-US
dc.subjectusaha tanien-US
dc.titleKampung Ramah Lingkungan Mendukung Ketahanan Panganen-US
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/article
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.typePeer-reviewed Articleen-US
Files