Inventarisasi dan identifikasi sumber daya genetik tanaman padi di kabupaten Banggai

dc.contributor.authorBoy ...[at al], Ruslan
dc.contributor.otherBalai Besar Penelitian dan Pengembangan Bioteknologi dan Sumberdaya Genetik Pertanianen_US
dc.date.accessioned2021-03-15T00:42:42Z
dc.date.available2021-03-15T00:42:42Z
dc.date.issued2015-06
dc.description.abstractKabupaten Banggai memiliki sumber daya genetik (SDG) yang sangat beragam, salah satunya adalah SDG padi. Penelitian ini ditujukan untuk menginventarisasi dan identifikasi aksesi SDG padi untuk memperoleh informasi tentang keunggulan dan sifat-sifat agronomisnya, sehingga dapat digunakan lebih lanjut dalam program pemuliaan. Penelitian dilakukan pada bulan Juni 2013 di tujuh Kecamatan di wilayah Kabupaten Banggai Kecamatan Kintom, Batui, Batui Selatan, Luwuk Timur, Masama, Balantak dan Balantak Selatan. Penelitian dilakukan menggunakan metode survey dan penentuan sampel dilakukan dengan teknik Snow-Ball Sampling. Pemilihan rumah petani contoh (sample) dilakukan secara stratifikasi. Data yang dikumpulkan meliputi nama lokal, tipe padi, umur tanaman, rasa nasi dan pemanfaatannya. Hasil kegiatan inventory, diperoleh koleksi SDG padi yang berdasarkan habitat agro-ekosistemnya termasuk dalam jenis padi sawah yang terdiri atas empat aksesi dan padi gogo yang terdiri atas 62 aksesi.en_US
dc.identifier.isbn978-602-344-048-1
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/11974
dc.language.isoiden_US
dc.publisherIAARD Pressen_US
dc.subjectInventarisasi, plasma nutfah, padi.en_US
dc.titleInventarisasi dan identifikasi sumber daya genetik tanaman padi di kabupaten Banggaien_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Inventarisasi2015.pdf
Size:
6.1 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
SDG tanaman padi
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: