Uji Kinerja Kompor Minyak Nabati Tipe Tekan (PROTOS)

No Thumbnail Available
Date
2010-04
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Balai Besar Pengembangan Mekanisasi Pertanian
Abstract
Uji kinerja kompor tekan kapasitas 2,5 kW berbahan bakar minyak nabati telah dilakukan. Kompor ini diuji dengan bahan bakar minyak jarak mentah (CJO) dan minyak sawit mentah (CPO). Rata-rata efisiensi panas kompor dengan bahan bakar CJO dan CPO berturut-turut 45,5% dan 49,7%. Nilai efisiensi ini lebih tinggi dari kompor minyak tanah tipe sumbu (38%), tetapi sedikit lebih rendah dari kompor LPG (55%). Rata-rata konsumsi CJO adalah 223 g/jam, sedangkan CPO 249 g/jam. Residu spesifik CJO pada vaporizer bervariasi antara 7,5-9,9 mg/g, sedangkan residu spesifik CPO bervariasi antara 8,6-11,5 mg/g.
Description
Kompor Minyak Nabati (PROTOS)
Keywords
Kompor Tekan, Minyak Nabati
Citation