Surveilans Penyakit Mulut dan Kuku Pusat Veteriner Farma (Pusvetma) Tahun 2018

dc.contributor.authorBudi, Sapto Rini
dc.contributor.authorL, Dwi Kurnia
dc.contributor.authorHanifah, Siti
dc.contributor.authorK, Firdaus Lingga
dc.contributor.authorDaulay, Rosmalina Sari Dewi
dc.contributor.authorSuganda, Agung
dc.date.accessioned2020-03-27T11:54:36Z
dc.date.available2020-03-27T11:54:36Z
dc.date.issued2019
dc.description.abstractSesuai Permentan No. 39/Permentan/OT/140/6/2012 tupoksi Pusvetma adalah melaksanakan surveilans PMK, sebagai laboratorium rujukan PMK dan melaksanakan pengendalian PMK, maka setiap tahun Pusvetma melaksanakan surveilans bekerja sama dengan Dirjen PKH, BBVET BVET, Dinas Propinsi Peternakan dan Kesehatan Hewan, Dinas Kabupaten/Kota yang membidangi Kesehatan Hewan. Technical meeting (TM) yang dilakukan pada bulan Maret 2018 menghasilkan kesepakatan bahwa daerah beresiko adalah kabupaten atau kota yang terdapat peternakan sapi dan babi yang dicurigai terdapat praktek pemberian pakan sisa makanan dari pelabuhan/ bandara/ hotel (Swill feeding), kabupaten atau kota yang berbatasan dengan negara tidak bebas PMK, kabupaten atau kota dengan pelabuhan dan bandara internasional, kabupaten atau kota yang pernah muncul suspect PMK, daerah yang menerima pasokan ternak sapi dan babi dari berbagai wilayah. Sasaran sampling surveilans PMK 2018 adalah 53 Kabupaten/Kota, dengan masing-masing Kabupaten/kota diwakili 3 lokasi, dan masing-masing lokasi diambil 16 sampel. Total sampel yang harus diambil sebanyak 48 sampel per kabupaten /kota. Surveilans PMK tahun 2018 dilakukan dengan mengambil sampel serum sapi dan babi sebanyak 3.121 sampel dari 51 kabupaten berisiko di 33 Provinsi dan 632 sampel dari kabupaten/kota yang tidak berisiko dari 15 Provinsi (16 kabupaten). Pengujian sampel serum untuk mendeteksi antibodi PMK menggunakan metode Elisa Non Struktural Protein (NSP) produk Priocheck sesuai rekomendasi OIE. Hasil uji seluruh sampel adalah negatif. Hasil serosurveilans tahun 2018 dapat disimpulkan bahwa Indonesia masih bebas PMK. Metode serosurveilan perlu diperkuat dengan melakukan sindrom surveilans dan pelaporan negatif sebagai upaya deteksi dini PMK menjadi satu kesatuan Surveilans PMK.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/8944
dc.language.isoiden_US
dc.publisherDirektorat Kesehatan Hewanen_US
dc.subjectSurveilans PMKen_US
dc.subjectPusvetmaen_US
dc.titleSurveilans Penyakit Mulut dan Kuku Pusat Veteriner Farma (Pusvetma) Tahun 2018en_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Prosiding 2019-130-135.pdf
Size:
260.6 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Article
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: