Usahatani Semangka Organik

Loading...
Thumbnail Image
Date
2012-06
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
BPTP KAlimantan Selatan
Abstract
Bertambahnya permintaan masyarakat terhadap produk sayuran, termasuk buah semangka sebagai sumber gizi dan vitamin yang sangat berkhasiat untuk kesehatan, maka perlu dilakukan usahatani semangka yang menerapkan budidaya sehat, mutu hasil tinggi dan aman dikonsumsi. Penggunaan pestisida kimia dan pupuk kimia yang tinggi tentu sangat bertentangan dengan tujuan tersebut sehingga perlu dicari suatu alternatif lain yaitu : usahatani yang mengacu pada penggunaan pupuk dan pestisida organik/nabati. Di Kalimantan Selatan semangka dapat dibudidayakan di lahan kering atau lahan lebak yang pada umumnya kaya bahan organik. Dalam usaha membudidayakannya, perlu diperhatikan mengenai syarat tumbuh dari semangka. Cara bertanam, pemeliharaan dan waktu panen yang tepat, sehingga hasil yang diharapkan dalam usaha bertanam semangka sesuai dengan yang kita inginkan.
Description
Keywords
BPTP KALSEL, Rosita Galib, Semangka Organik
Citation