Mutasi PNS di Lingkungan Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian

Loading...
Thumbnail Image
Date
2019
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
IAARD Press
Abstract
Sebagai salah satu proses layanan administrasi kepegawaian, usulan mutasi pegawai termasuk layanan yang banyak diproses di Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian. Mutasi pegawai dapat menjadi salah satu upaya dalam manajemen pengembangan karier PNS apabila pelaksanaannya dilakukan sesuai dengan peraturan yang berlaku. Suatu kajian dilakukan untuk mengetahui proses mutasi PNS di lingkungan Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian. Hasil kajian menunjukkan bahwa Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian mempertimbangkan kebijakan, aturan yang berlaku dan mengacu pada formasi kebutuhan pegawai di lingkungan Kementerian Pertanian. Hal tersebut ditunjukkan dari penggunaan Peta Jabatan sebagai dasar pertimbangan dalam pemberian persetujuan mutasi tersebut.
Description
Keywords
Mutasi, Formasi, Peta jabatan
Citation