Teknologi Perbenihan Tanaman Gambir

Loading...
Thumbnail Image
Date
2013
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
BPTP Sumatera Utara
Abstract
Gambir (Unicarie gambir Roxb) merupakan tanaman perdu, termasuk salah satu jenis tanaman famili Rubiaceae (kopi-kopian). Bentuk keseluruhan tanaman ini seperti pohon bougenvil, yaitu merambat dan berkayu. Gambir merupakan salah satu komoditas perkebunan Indonesia yang pasar utamanya adalah ekspor. Ekspor gambir Indonesia pada tahun 2009 mencapai sekitar 18.290 ton dengan nilai US 38,04 juta (BPS, 2010). Indonesia Menguasai 80% pangsa gambir di dunia. India merupakan tujuan ekspor utama, dan negara lainnya adalah Bangladesh, Jepang, Malaysia, Pakistan, dan Singapura.
Description
Keywords
Perbenihan, Gambir, Sentra Produksi Gambir, Syarat Tumbuh Gambir, Biologi Tanaman Gambir, Morfologi Tanaman Gambir, Varietas Unggul Tanaman Gambir, Perbanyakan Tanaman Gambir, Penanaman Di Lapangan
Citation