Penyakit Cendawan Pada Tanaman Obat di Kebun Percobaan Cimanggu

No Thumbnail Available
Date
1992
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Pusat Penelitian dan Pengembangan Perkebunan
Abstract
Description
Penelitian tentang adanya penyakit pada 11 macam tanaman obat telah dilakukan petak-petak  koleksi tanaman  obat, Kebun Percobaan Cimanggu pada bulan Mei 1991. Contoh tanaman sakit diambil dari petak kebun koleksi kemudian di lakukan isolasi dan identifikasi di laboratorium, Hasil penelitian menunjukan bahwa penyakit daun bergejala antraknosa  yang disebabkan oleh Gloeosporium sp. Mendominasikan penyakit saat itu. Pathogen lain yang ditemukan adalah  Colletotrichum sp., Fusarium sp. Dan Puccini sp.
Keywords
Citation