Inventarisasi Hama dan Penyakit Penting Pada Tanaman Kelapa

No Thumbnail Available
Date
2008-12-30
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Puslitbang Perkebunan
Abstract
Description
Hama dan penyakit (OPT) merupakan salah satu faktor penghambat dalam peningkatan produksi kelapa bahkan berbagai OPT dapat menimbulkan kerugian yang cukup besar antara lain Oryctes rhinoceros; Sexava sp., Artona catoxantha, Bronstispa longissima sedangkan penyakit yang sangat merugikan adalah penyakit busuk pucuk (PBP), penyakit gugur buak (PGB) yang disebabkan Phytophthora sp dan penyakit layu kelapa (PLK) serta penyakit layu natuna. Beberapa OPT telah luas penyebaran hampir di seluruh wilayah Indonesia, namun ada juga penyebaran hanya di daerah tertentu seperti Sexava dan penyakit layu natuna, oleh karena itu inventarisasi OPT kelapa dapat memberikan gambaran tentang penyebarannya sehingga dapat mengantisipasi bagi wilayah tertentu yang rentan terhadap OPT tersebut sehingga dapat mengambil tindakan prefentif untuk mencegah keluar masuknya bahan tanaman atau media lainnya yang berpotensi menyebarkan OPT ke daerah yang baru.Kata kunci: Kelapa, hama, penyakit, inventarisasi ABSTRACTInventarization of important pest and diseases on coconut treePest and disease ( OPT) is known as a limiting factor in increase coconut production. Even though several pest and diseases like: Oryctes rhinoceros, Sexava sp., Artona catoxantha, Brostispa longissima participate in a large scale in destroy coconut palm. In term of disease several names recognized attack the coconut because of phytophthora sp and unknown disease by mycoplasm. Several pest and diseases have been widely spreading throughout The country, but another only in certain region like Sexava and natuna disease. It is suggested for inventarization programmed to know the spreading of pest and diseases throughout. The country base an level of incident. Preventive curements for crops material should be determine an priority number one especially from abroad.Key word: Cocos nucivera, pest, disease, inventarization.
Keywords
Citation