PENAMPILAN BEBERAPA KLON KAPUK SEBAGAI TANAMAN LORONG DENGAN TANAMAN SELA UBI KAYU

Abstract
Description
ABSTRAKPeningkatan produktivitas kapuk berdampak positif pada pening-katan pendapatan petani dan nilai ekspor. Usaha peningkatan produktivitastanaman kapuk antara lain dapat dilakukan dengan perbaikan potensigenetik tanaman. Usaha peningkatan pendapatan petani kapuk selaindengan peningkatan produktivitas tanaman dapat juga dilakukan denganpemanfaatan lahan yang ada di bawahnya. Penelitian ini bertujuan untukmemperoleh klon-klon kapuk yang sesuai sebagai tanaman lorong dengantanaman sela ubi kayu pada saat tanaman kapuknya masih muda.Penelitian dilakukan di KP Ngemplak, Pati mulai bulan Januari 2002 -Desember 2002. Kapuk ditanam pada bulan Januari 1998. Perlakuanterdiri dari 12 klon harapan kapuk berumur 4 tahun yang di bawahnyaditanami tanaman sela ubi kayu. Penelitian disusun dalam rancangan acakkelompok dengan tiga ulangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari12 klon harapan kapuk sampai umur 4 tahun yang ditanam dengantanaman sela ubi kayu terdapat satu klon harapan kapuk yang sesuai yaituE 22. Klon E 22 yang ditanam bersama dengan tanaman sela ubi kayumemberikan pendapatan tertinggi sebesar Rp 2.999.010 dengan hasilgelondong 1.143,8 kg per ha dan hasil ubi kayu sebesar 13.896 kg per ha.Kata kunci : Kapuk, Ceiba petandra, tanaman lorong, hasil, ubi kayu,tanaman sela, Jawa TengahABSTRACTPerformance of kapok clones as alley crops with cassavaas their cash cropsIncreasing of kapok productivity gives positive impact to farmer’sincome and foreign exchange. One of the efforts to increase kapokproductivity is by genetic potential improvement. Beside increasing theproductivity, farmer’s income could be increased by utilization of landunder kapok trees with cash crops. The objective of this research was tofind out kapok clones having high yield and suitable as alley cropsintercropped with cassava. The activity was conducted at NgemplakExperimental Garden, Pati from January 2002 to December 2002. Kapokclones were planted on January 1998. This research was arranged inrandomized block design with 3 replications. Twelve kapok clones whichwere 4 years old were tested as alley crops with cassava as cash crops. Theresults showed that clone E22 was suitable as alley crop with cassava ascash crops. The yield of the clone was 1,143.8 kg pods per ha and cassavaproduction was 13,896 kg/ha. The combinations of clone E22 as alley cropwith cassava as cash crops gave income to the farmers Rp. 2,999,010 perha.Key words: Kapok, Ceiba petandra, alley crop, yield, cassava, cash crop,Central Java
Keywords
Citation