Standar Operasional Prosedur (SOP) Jagung Manis

Loading...
Thumbnail Image
Date
2010
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Direktorat Budidaya Tanaman Sayuran dan Biofarmaka
Abstract
Untuk meningkatkan produksi dan mutu jagung manis yang sesuai dengan peningkatan konsumsi perlu dilakukan upaya penerapan budidaya yang mengikuti Standar Operasional Prosedur (SOP) yang baik sesuai dengan pedoman budidaya yang ditetapkan dalam Good Agriculture Practice (GAP). Buku SOP jagung manis ini umumnya bersifat spesifik lokasi, dan dijadikan pedoman oleh para petugas dan pehyuluh dalam melakukan bimbingan dan pembinaan di lokasi binaannya masing-masing. Dengan melakukan bimbingan penerapan SOP spesifik lokasi ini, produktivitas dan mutu jagung manis dapat dihasilkan secara optimal dan sesuai dengan permintaan pasar. Bagi daerah-daerah yang mempunyai spesifik lokasi dapat memanfaatkan buku SOP ini.
Description
Keywords
Jagung manis, Standar operasional prosedur
Citation