POTENSI SUMBERDAYA LAHAN UNTUK PENGEMBANGAN TANAMAN PADI, JAGUNG DAN KEDELAI DI KABUPATEN KARIMUN BERDASARKAN AGROECOLOGICAL ZONE

Loading...
Thumbnail Image
Date
2020-07-20
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Balitbangtan Riau, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, Kementerian Pertania
Abstract
ABSTRAK Data sumberdaya lahan berdasarkan agroecogical zone (AEZ) merupakan informasi penting bagi perencanaan pengembangan sistem usaha pertanian komoditas unggulan spesifik lokasi. Tujuan kegiatan ini adalah untuk mendapatkan data potensi sumberdaya lahan untuk tanaman padi, jagung dan kedelai berdasarkan AEZ skala 1 : 50.000 di kabupaten Karimun. Kegiatan dilaksanakan tahun 2013 meliputi pengumpulan data (data spasial dan tabular), evaluasi lahan,verifikasi lapangan dan penyusunan peta pewilayahan komoditas pertanian tanaman pangan khususnya padi, jagung dan kedelai. Hasil penelitian menunjukkan bahwa potensi pengembangan tanaman pangan di Kabupaten Karimun berdasarkan kesesuaian lahan untuk tanaman padi sawah tadah hujan seluas 32.941 ha (74,97%), tanaman padi ladang seluas 34.579 ha (82,46%), tanaman jagung seluas 35.179 ha (80,07%) dan tanaman kedele 35.179 ha (80,07%). Kata kunci: Sumberdaya lahan, tanaman pangan, AEZ ABSTRACT Land resources based on the agroecogical zone (AEZ) is important information for planning the development of a location-specific superior commodity agricultural business system. The purpose of this research were to obtain data on potential land resources for rice, corn and soybean plants based on the AEZ scale of 1: 50,000 in Karimun district. Activities carried out in 2013 include: data collection (spatial and tabular data), land evaluation, field verification and compilation of zoning maps for food crop agricultural commodities, especially rice, corn and soybeans. The results showed that. Potential for the development of food crops in Karimun Regency based on the suitability of land for rainfed lowland rice covering an area of 32,941 ha (74.97%), upland rice crops covering an area of 34,579 ha (82.46%), corn crops covering an area of 35,179 ha (80.07%) and soybean plants 35,179 ha (80.07%). Keywords: Land resources, food crops, AEZ
Description
Keywords
Research Subject Categories::P Natural resources/Sumber Daya Alam
Citation